Ruang Tamu Minimalis - Ruang tamu rumah minimalis adalah bagian rumah yang
akan dikunjungi pertama oleh orang - orang. Fungsi ruang tamu adalah tempat
bagi tamu untuk berkunjung. Terkadang ruang tamu minimalis juga dijadikan tempat
bersantai oleh pemilik rumah jika sedang tidak ada tamu. Dalam rumah minimalis
, pastilah ada kemungkinan kondisi ruangan kecil atau sempit. Untuk ruangan
yang sempit , desain ruang tamu minimalis ini perlulah dipakai dan digunakan
semaksimal mungkin agar tidak terkesan sempit lagi. Penataan ruang tamu ugalah
diperlukan dan menjadi hal yang penting selain desain ruang tamu minimalis.
Ruang Tamu Minimalis |
Pada kesempatan ini , saya akan memberikan tips - tips
mengenai desain dan penataan ruang tamu minimalis pada rumah minimalis anda
agar tidak terkesan sempit dan terasa nyaman untuk didiami. Yang pertama adalah
berilah warna cat terang ceria agar memberikan kesan luas dan tidak sempit.
Letakan perabotan yang kecil mungil tetapi berguna. Yang ketiga adalah dengan
memasang cermin pada ruang tamu. Pemasangan cermin ini akan menambah kesan luas
di ruang tamu anda yang sempit. Selain itu janganlah meletakan perabotan yang
kurang penting dan tidak sesuai fungsinya di ruang tamu minimalis anda. Berikut
saya berikan contoh Ruang Tamu Minimalis :
Ruang Tamu Minimalis |
Ruang Tamu Minimalis |
Ruang tamu rumah minimalis dengan desain yang tepat akan membuat anda merasa nyaman tinggal di dalam rumah minimalis anda. Orang - orang yang bertamu dalam rumah anda juga akan menjadi damai dan betah untuk bertamu di ruang tamu minimalis anda. Semoga dengan artikel ini , anda bisa mendesain ruang tamu minimalis anda sebaik mungkin. Sekian artikel dari saya mengenai Ruang Tamu Minimalis.
Semoga bermanfaat bagi anda. Terima kasih dan sampai jumpa.
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapus